Cipta Kondisi Jelang Pilkada Serentak 2024, Muspika bersama Danramil 0824/01 Patrang Patroli Wilayah

    Cipta Kondisi Jelang Pilkada Serentak 2024, Muspika bersama Danramil 0824/01 Patrang Patroli Wilayah

    JEMBER – Jelang Pemilijhan Kepala Daerah Serentak (Pilkada Serentak) 2024, cipta kondisi dalam mewujudkan Pilkada yang damai, aman dan kondusif terus dilakukan oleh Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember bersama aparat terkait lainnya.

    Kolaborasi dengan aparat terkait tersebut dengan dilakukan patrol bersama, dengan sasaran titik-titik rawan diwilayah, pos-pos kamling, dalam memberikan rasa aman kepada masyarkaat.

    Danramil 0824/01 Patrang Kapten Caj Agus Teguh Yuwono dalam wawancaranya pada Sabtu 26/10/2024,  membenarkan adanya kegiatan tersebut, sebagai bagian dalam upaya cipta kondisi aman dan kondusif mejelang pelaksnaaan Pilkada Serentak 2024 diwilayah Kecamatan Patrang.

    Bersama Camat Patrang Hendra Kusuma, saya sendiri, Iptu Suparman Kapolsek Patrang beserta anggotanya  masing-masing, melaksnakan patroli keliling wilayah, menemui warga yang sedang jaga  dipos-pos kamling, menjalin komunikasi terkait keamanan wilayah. Jelas Danramil 0824/01 Patrang.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah dalam konfirmasinya sangat mendukung kegiatan tersebut, hal ini dalam rangka memberikan rasa aman kepada masyarakat, sekaligus terjalin komunikasi sosial dan memantapkan kemanunggalan TNI dengan aparat dan masyarakat. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Jum’at Berkah Koramil 0824/16 Tanggul Shalat...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Sempusari Koramil 0824/12 Kaliwates...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Gabungan Angkatan Bersenjata RRT
    179 Siswa Dikmaba Resmi Sandang Pangkat Sersan Dua
    Berkunjung ke Yonarhamed 8/UY, Pangdam Mayjen TNI Rudy Saladin Sampaikan Pesan Penting Untuk Prajurit
    Usai Penghitungan Tingkat Kecamatan, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkat Kawal Pergeseran Logistik Pilkada Ke KPUD Kabupaten Jember
    Sekelompok Petani Datangi Dandim 0824/Jember saat Bersama Forkopimda. Ingin Ucapkan Selamat Ulang Tahun Ke 79 TNI
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Penutupan KKN Kolaboratif, Mantapkan Peran Perguruan Tinggi Wujudkan Ketahanan Pangan
    Prajurit Satgas Kizi TNI Konga XX-T/Monusco Kongo Wafat, Upacara Penerimaan Jenazah dan Pemakaman Militer Dipimpin Dandim 0824/Jember
    Tokoh Lintas Agama Jember Apresiasi Polri, Pilkada dan Nataru Berjalan Aman dan Kondusif
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Dandim 0824/Jember Dukung Pengendalian Inflasi, Beri Atensi Harga Komoditi Yang Cenderung Naik Terus
    Babinsa Koramil 0824/06 Ledokombo Bersama Warga Kerja Bakti Pasang Pagar Sungai, Agar Tidak Ada Yang Buang Sampah Sembarangan
    Babinsa Sebanen Kormail 0824/03 Kalisat Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Lapangan Olah Raga
    Karya Bakti TNI Kodim 0824/Jember Bersama Satuan TNI Lain, Bersihkan TMP
    Membangun Keharmonisan di Bulan Ramadhan 1445 H, Kapolres Jember Silahturahmi Dengan Tokoh Agama
    Dandim 0824/Jember Resmikan Renovasi Pos Koramil 0824/29 Ajung, Jajaran Koramil Harus Memiliki Semangat Membangun Markasnya
    Kasdim 0824/Jember Irup Upacara Bendera Minggu Pertama
    Lima Bulan Hilang Warga Jember Temukan Kendaraanya Lewat Aplikasi ILMU Semeru 
    Marakkan Hidup Sehat: Bhabinkamtibmas Grenden Bersama Masyarakat Ikuti Senam Bersama di Lapangan Dusun Krajan 1

    Ikuti Kami