Bupati Jember Bersama Dandim 0824/Jember Pelatakan Batu Pertama Pembangunan Gerbang Masjid Moh Chng Hoo

    Bupati Jember Bersama Dandim 0824/Jember Pelatakan Batu Pertama Pembangunan Gerbang Masjid Moh Chng Hoo

    JEMBER – Bersama Bupati Jemebr Hendy Siswanto, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, melaksanakan petetakan batu pertama pembangunan Gerbang masuk Masjid Moh Cheng Hoo yang berada di Jl Hayam Wuruk 75 Jember.

    Kedatangan Bupati Jember dan Dandim 0824/Jemebr diawali transit di Kantor Kelurahan Sempusari yang berdekatan dengan Pintu Masuk Masjid, disambut oleh Muspika dan Lurah Sempusari.

    Usai melaksnakan transit langsung menuju lokasi peletakan batu pertama yang dihadiri oleh Bupati Jember Hendy Siswanto, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, Kapolres Jember diwakili Kasat Binmas AKP Yuliati, Camat Kaliwates Rony Herman Baza, Danramil 0824/12 Kaliwates Kapten Inf Suwarno, Wakapolsek Kaliwates Akp Subagio serta pejabat terkait lainnya dan Takmir Masjid Moh Cheng Hoo serta Ketua Pengusaha Islam Tionghwa Indonesia (PITI Jember Adi Dermawan.

    Dalam wawnacaranya Adi Dermawan mewakili pihak takmir masjid yang memiliki gagasan pembangunan masjid MNuh Cheng Ho ini adalah PITI Jember, dan perinadatan dapat berjalan hingga saat ini, hingga kita memikirkan pembangunan grbang ini.

    Disamping untuk memperkuat kekhasan masjid Muh Cheng Hoo Jember, Gerbang ini mampu memperkuat ornament keindahan yang mengelilingi tepat ibadah kita ini. untuk itu sasangat berterima kasih p[eletahan batu pertama sudah dilakukan oleh Bupati Jember bersama Dandim 0824/Jember. Jelas Adi Dermawan.

    Selanjutnya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam wawancaranya menyampaikan, bahwa bangunan masjid yang unik ini memang menjadi kekayaan seni arsitektur tersendiri bagi masyarakat Jemebr, apalagi nantinya dengan dibangunnya gapuro atau pintu gerbang ini, tentunya akan menambah wibawa Masjid Muh Cheng Hoo dismaping sebagai salah satu tempat ibadah Umat Islam, juga menjadi kebanggaan tersendiri bagi Icon Kabupaten Jember. Jelas Dandim 0824/Jember.(Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Jember Pimpin Apel Gelar Pasukan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember bersama Forkopimda hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Kepala Bakamla RI Kunjungi Markas China Coast Guard dan Konsulat Jenderal RI di Guangzhou
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok
    Danpuspenerbad Mayjen TNI Zainuddin Melaksanakan Kunjungan Kerja ke Way Tuba, Lampung
    Jum’at Berkah, Personel Koramil 0824/16 Tanggul bersama Pramuka Saka Wira Kartika Bagikan Nasi Kotak
    Kawal Pembangunan Desa, Koramil 0824/19 Umbulsari Ikuti Verifikasi Fisik Pemanfaatan Anggaran Desa
    Dukung Program Pemerintah: Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sukorambi Lakukan Pendampingan Skrining dan Imunisasi di Sekolah Dasar
    Jam Komandan Dandim 0824/Jember Perintahkan Anggota Sukseskan Kegiatan Satuan dan Menghindari Pelanggaran
    Ketua Yayasan Kartika Jaya Koordinator Rem 083/Bdj Kunjungi TK Kartika IV-73 Jember
    Dandim 0824/Jember : Penghitungan Suara Tingkat Kecamatan Terus Berjalan, Aparat Keamanan Lakukan Pengawalan
    Babinsa Koramil 0824/06 Ledokombo Bersama Warga Kerja Bakti Pasang Pagar Sungai, Agar Tidak Ada Yang Buang Sampah Sembarangan
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Dandim 0824/Jember Dukung Pengendalian Inflasi, Beri Atensi Harga Komoditi Yang Cenderung Naik Terus
    Pendampingan Pertanian Koramil 0824/19 Umbulsari, Babinsa Tinjau Perawatan Tanam Petani Bersama PPL
    Dandim 0824/Jember Pelantikan dan pengambilan Sumpah anggota DPRD Jember,  Selamat Dan Sukses Semoga Amanah
    Membangun Keharmonisan di Bulan Ramadhan 1445 H, Kapolres Jember Silahturahmi Dengan Tokoh Agama
    Dandim 0824/Jember Resmikan Renovasi Pos Koramil 0824/29 Ajung, Jajaran Koramil Harus Memiliki Semangat Membangun Markasnya
    Kasdim 0824/Jember Irup Upacara Bendera Minggu Pertama
    Lima Bulan Hilang Warga Jember Temukan Kendaraanya Lewat Aplikasi ILMU Semeru 
    Marakkan Hidup Sehat: Bhabinkamtibmas Grenden Bersama Masyarakat Ikuti Senam Bersama di Lapangan Dusun Krajan 1

    Ikuti Kami